PT KPI Unit VI Balongan Beri Santunan untuk Dhuafa dan Anak Yatim Ring 1 Kilang
Selasa, 18 April 2023 | 17:54 WIB

BALONGAN, iNewsIndramayu.id – KPI Unit VI Balongan melalui Fungsi Communication, Relation & CSR, membagikan paket sembako dan uang tunai untuk Dhuafa dan Anak Yatim/Piatu.
Pembagiannya diperuntukkan bagi empat Desa Ring 1 Unit VI Balongan yaitu: Desa Majakerta, Desa Balongan, Desa Sukaurip dan Desa Sukareja.
Editor : Tomi Indra Priyanto