get app
inews
Aa Text
Read Next : Waduh, Efek Kebakaran Rumah Produksi Petasan, Dua Anak Dilarikan ke Rumah Sakit

Tempat Wisata di Indramayu Nikmati Alam hingga Budaya yang Kaya

Rabu, 11 Desember 2024 | 17:54 WIB
header img
Tempat wisata di indramayu berikut ini bisa menjadi rekomendasi untuk dikunjungi Anda bersama keluarga. Foto: Dok

INDRAMAYU, iNrewsINdramayu.id - Tempat wisata di indramayu berikut ini bisa menjadi rekomendasi untuk dikunjungi Anda bersama keluarga. Indramayu, yang terletak di pesisir utara Jawa Barat, memiliki berbagai tempat wisata menarik, mulai dari wisata alam hingga budaya.

Berikut adalah beberapa rekomendasi tempat wisata di Indramayu:

1. Pantai Tirtamaya

Pantai ini menawarkan pemandangan laut yang indah dan suasana yang tenang. Cocok untuk bersantai bersama keluarga.

2. Pantai Karangsong

Terkenal dengan wisata mangrove-nya. Anda bisa menyusuri kawasan mangrove menggunakan perahu sekaligus menikmati udara segar pantai.

3. Pulau Biawak

Tempat ini menawarkan keindahan alam dengan pantai pasir putih, air laut yang jernih, dan habitat biawak liar. Cocok untuk penggemar snorkeling dan fotografi alam.

Editor : Vitrianda Hilba SiregarEditor Jakarta

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut