Puluhan Rumah Rusak di Indramayu Akibat Puting Beliung
Jum'at, 07 Maret 2025 | 13:36 WIB

"Akibat kerusakan tersebut proses belajar mengajar di kelas jadi terganggu," ujar Janudin.
Salah satu warga terdampak, Durokim, menceritakan detik-detik peristiwa mencekam tersebut.
"Awalnya ada suara petir menyambar sampai tiga kali, kemudian datang angin kencang secara tiba-tiba, lalu saya bersama anak keluar rumah untuk menyelamatkan diri, lalu kemudian rumah tiba-tiba ambruk," ungkapnya.
Hingga saat ini, warga yang terdampak mulai membersihkan puing-puing bangunan yang rusak. (*)
Editor : Tomi Indra Priyanto