Sinopsis Argylle (2024)
Selasa, 30 Januari 2024 | 19:15 WIB

Akan tetapi terlepas pernyataan tersebut, siapa sangka kalau kisah dan karakternya ini benar-benar lumayan sangat mirip aktivitas sindikat underground yang jahat?
Atas hal tersebut, maka tak mengherankan kalau Elly kini terancam nyawanya.
Untunglah seorang mata-mata yang melakukan penyamaran, Aidan (Sam Rockwell) sudah mengetahui hal ini, dan lantas kini menjadi pelindung Elly.
Editor : Tomi Indra Priyanto