get app
inews
Aa Text
Read Next : Nina Menerima Hasil Perolehan Suara Sementara Pilkada Indramayu 

Kondisi Air Terjun Buatan Bojongsari Indramayu hingga Kasus Korupsi Sang Mantan Kadisbudpar

Sabtu, 06 Juli 2024 | 13:00 WIB
header img
Kondisi terkini Objek Wisata Air Terjun Buatan Bojongsari Indramayu. (Foto: iNewsIndramayu.id/Selamet Hidayat)

INDRAMAYU, iNewsIndramayu.id - Inilah penampakan Objek Wisata Air Terjun Buatan Bojongsari, Indramayu, yang sempat viral pada tahun 2020. Hingga saat ini kondisinya terbengkalai.

Air Terjun Buatan Bojongsari ini merupakan objek wisata milik Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Indramayu yang dibangun dulunya oleh Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Indramayu.

Saat diresmikan pada tanggal 29 Desember 2020 silam, wisata ini sangat viral apalagi berada di jantung kota, tepatnya di Kelurahan Bojongsari, Kecamatan Indramayu, Kabupaten Indramayu.

Tak lama setelah peresmian pada tanggal 3 Januari 2021 lalu, Objek Wisata Air Terjun Buatan Bojongsari ditutup karena wabah pandemi Covid-19.

Alasan penutupan kala itu karena terjadi lonjakan pengunjung hingga berjubel di dalam areal wisata. Di sisi lain, kala itu pandemi Covid-19 juga masih tinggi.

Editor : Tomi Indra Priyanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut