Jadwal Imsakiyah Indramayu, Cirebon, Majalengka, dan Kuningan, Jum’at 24 Maret 2023

Marvin
Tahnlah emosi selama bulan puasa (Foto: Dream.co.id

Emosi dan Hawa Nafsu

Salah satu contoh adalah ketika kita membuka halaman internet atau nonton TV.

Tiba-tiba ketika kita melakukan aktivitas tersebut, muncul foto wanita seksi atau foto lain yang bisa mengurangi pahala atau bahkan membatalkan puasa kita.

Nah bentuk cobaan tersebut sekali lagi sangatlah berat.

Namun kami yakin. Kalau sudah terbiasa berpuasa, pasti kita bisa melewati semuanya ini dengan sangat mudah.

Akan tetapi, kalau anda masih suka kelepasan atau tidak bisa menahan emosi dan hawa nafsunya, mulailah dari hari ini dibiasakan untuk menahannya.

Ingatlah. Berpuasa sama saja seperti kita melakukan salat. Atau dengan kata lain, beribadah terhadap Allah Swt.

Editor : Tomi Indra Priyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network