Indramayu Raih Adipura, Bupati Nina: Tingkatkan Tata Kelola Lingkungan dari Hulu Hingga Hilir

Fani Ferdiansyah
Bupati Indramayu Nina Agustina menerima Sertifikat Adipura di Auditorium Dr. Soedjarwo, Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta, Selasa (5/3/2024).

Sementara itu, Wakil Presiden RI K.H. Ma'ruf Amin dalam sambutannya mengatakan, program ini dapat terus diperkaya dengan ragam inovasi sehingga mampu menyesuaikan dinamika zaman serta perubahan arah kebijakan.

Dalam kesempatan tersebut, Ma'ruf Amin menekankan beberapa hal untuk mendorong Pemerintah kabupaten/kota dalam mencapai target nasional seperti target Jakstranas Tahun 2025 dan zero sampah zero emisi padaTahun 2050, yakni pelibatan peran aktif masyarakat, sistem penanganan sampah, dan penyempurnaan program adipura.

"Selamat kepada Kepala Daerah penerima penghargaan Adipura Tahun 2023. Saya harap penghargaan ini tidak menjadi akhir perjuangan saudara," ucapnya.

Sementara itu Bupati Indramayu Nina Agustina seusai menerima penghargaan mengatakan, diraihnya Sertifikat Adipura ini sebagai pemantik untuk meningkatkan prestasi terutama dalam tata kelola lingkungan dan kebersihan di Kabupaten Indramayu.

Editor : Tomi Indra Priyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network