Bupati Indramayu Sebut Dirinya Siap Jalani Sanksi dari Kemendagri

Selamet Hidayat
Bupati Indramayu Lucky Hakim. (Foto: Istimewa)

Terkait pembagian tugas pemerintahan selama dirinya mendapatkan sanksi dari Kemendagri, Lucky Hakim mempercayakan kepada Wakil Bupati Indramayu Syaefudin untuk berbagi tugas.

"Karena sanksi yang diberikan cuma satu kali dalam seminggu selama tiga bulan untuk datang Kemendagri. Saya percayakan kepada Wakil Bupati Syaefudin untuk berbagi tugas pemerintahan dan melayani masyarakat Indramayu," pungkasnya. (*) 



Editor : Tomi Indra Priyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network