Pemberantasan Aksi Premanisme di Garut Direspons Positif Warga
Selasa, 20 Juni 2023 | 23:19 WIB
AKBP Rio Wahyu Anggoro menjelaskan, dari 81 orang preman yang diamankan, satu orang diantaranya membawa senjata tajam jenis samurai. Sementara satu orang lainnya, membawa obat-obatan yang diduga obat terlarang.
Puluhan preman itu kemudian dites urine dan diperiksa apakah terlibat aksi kejahatan di wilayah Garut atau tidak. Hasilnya, dari 81 preman, 21 diantaranya positif mengonsumsi narkoba. (*)
Editor : Tomi Indra Priyanto