10 Menteri yang Mengundurkan Diri Era Megawati dan Jokowi, Beberapa Gegara Jadi Tersangka
Selasa, 16 Januari 2024 | 17:00 WIB
"Alasan saya mengundurkan diri adalah ada proses hukum yang sedang saya hadapi. Dan saya harus siap menghadapi secara serius, walaupun saya berharap jangan ada stigma dan persepsi yang menghakimi saya terlebih dahulu. Karena biarkanlah proses hukum berlansung dengan baik dan saya siap menghadapi," ujar Syahrul di Kantor Kemensetneg, Jakarta, Kamis (5/10/2023).
Itulah 10 menteri yang mengundurkan diri era Pemerintahan Megawati Soekarnoputri dan Joko Widodo (Jokowi). (*)
Editor : Tomi Indra Priyanto