Resmi! Persib Bandung Umumkan Kiper Baru: Wilujeung Sumping Kevin

Fani Ferdiansyah
Unggahan poster selamat datang untuk kiper baru, Kevin Ray Mendoza yang diposting akun resmi Persib di X, @persib, Selasa (28/11/2023). (@persib) 

Di semua laga tersebut, ada beberapa pertandingan yang ia tidak dimainkan. Kevin Ray Mendoza hanya diturunkan menjaga gawang saat Timnas Filipina berlaga di International Friendlies, World Cup Qualiffication, dan South East Championship 2018, sebanyak 7 pertandingan dengan durasi total dimainkan selama 584 menit. 


Luis Milla Apresiasi suporter Arema dan Persib yang datang di Stadion Kanjuruhan. (Foto: DOk.iNews.id)

Persib Bandung sendiri rencananya akan menghadapi PSM Makassar dalam laga lanjutan Liga 1 Indonesia musim 2023/2024, Senin 4 Desember 2023 mendatang. Pada laga sebelumnya, Persib Bandung berhasil membantai Dewa United dengan skor telak 5-1, di Stadion Indomilk Arena Tangerang, Minggu (26/11/2023) malam. 

Kemenangan atas Dewa United membuat Persib Bandung mendekati Borneo FC yang menjadi pemuncak klasmen sementara Liga 1 Indonesia musim 2023/2024, usai menggeser posisi Bali United di posisi dua. Persib Bandung dan Borneo FC terpaut selisih 6 poin, yakni 44 poin dimiliki Borneo FC dan 38 poin dikantongi Persib Bandung. (*) 



Editor : Tomi Indra Priyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network