Kencing Berdiri Ternyata Memiliki Resiko Berbahaya Bagi Pria

Marvin
Ternyata kencing berdiri untuk pria memiliki efek yang tidak baik untuk kesehatan (Foto: Business Insider)

Mengurangi Resiko Radang Kandung Kemih

Sedangkan sekali lagi jika kita kencing dalam posisi duduk, semua urin yang ada di dalam kandung kemih akan keluar semua hingga benar-benar tidak bersisa.

Nah hal tersebut akan mengurangi habis-habisan resiko radang kandung kemih (Cystitis) dan/atau batu kandung kemih (bladder stone).

Lagipula toh dengan posisi duduk, seluruh proses membuang air kecilnya akan jauh lebih bersih bukan? (baca: tidak berceceran kemana-mana).



Editor : Tomi Indra Priyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network