Lembah Taruko, Tempat Tersembunyi di Ngarai Sianok yang Pemandangannya Mirip Lukisan

Vien Dimyati
Pemandangan Lembah Taruko sungguh memanjakan mata. (@tripsumbar)

Anda juga harus menyeberangi anak sungai. Tenang saja, kondisi jalannya sudah tertata rapi.

Setelah ke luar dari kawasan yang menyerupai hutan, barulah kita mulai bisa melihat betapa dahsyatnya Lembah Taruko. Anda cukup parkir kendaraan di pinggir sungai. Lalu, menyusuri jalur kebun.


Lembah Taruko. (@erisonjkambari)

Kebun ini adalah lahan mencari makan kawanan kerbau milik masyarakat sekitar. Di sinilah titik terbawah lembah Taruko.

"Jika Anda berdiri di pinggir Bukit Ngarai Sianok yang terkenal itu, Anda tidak akan menyangka jika ada tempat seindah itu di dasar Ngarai. Serunya lagi, di kawasan Lembah Taruko terdapat restoran bernuansa alam. Tempatnya sangat cocok untuk bersantai menikmati kemegahan bukit-bukit yang menjulang tinggi. Semakin bikin betah, deh!" tulis Instagram @pesonaid_travel.

Editor : Tomi Indra Priyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network