5 Tips Menyimpan Sprei yang Benar Agar Tidak Bau Apek

Andre Purwanto
Tips menyimpan sprei yang benar agar tidak bau apek. (Foto: iStock)

Apabila terbuat dari bahan yang ringan dan mudah kering, sprei cukup dijemur di udara terbuka tanpa harus terpapar sinar matahari. Karena kesibukan, kamu bisa memanfaatkan jasa laundry untuk mencuci sprei.

3. Menggunakan Acid Free Tissue

Acid free tissue atau kertas pembungkus bebas asam didesain khusus untuk membungkus pakaian atau sepatu. Kertas ini bisa kamu manfaatkan juga saat menyimpan sprei di lemari agar ia tidak lembab akibat lemari yang kurang sirkulasi udara. Jadi, lapisi sprei dengan acid free tissue ya sebelum dimasukan ke lemari.

4. Taburkan Kamper di Lemari

Menyisipkan kamper di tempat menyimpan sprei tak hanya berfungsi sebagai pewangi. Kamper juga bisa mencegah munculnya jamur. Selain itu, kamper pun ampuh mengusir tikus dan kecoa yang biasanya masuk melalui celah-celah lemari.

Editor : Tomi Indra Priyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network