Bawaslu Indramayu Gelar Deklarasi Pemilu Damai dan Berintegritas

Selamet Hidayat
Bawaslu Kabupaten Indramayu menggelar Deklarasi Pemilu Damai dan Berintegritas. (Foto : Selamet Hidayat)

Ia menegaskan, jalannya proses pemungutan suara mesti dikawal bersama. Dimana harus berkoordinasi secara aktif dengan KPPS, PPS, PPK, maupun KPU.

"Saya meminta jajaran pengawas pemilu untuk memastikan tidak ada lagi kegiatan kampanye selama masa tenang, dan memastikan tidak adanya kecurangan dalam bentuk apapun saat pemungutan dan penghitungan suara pada hari pelaksanaan pemilu, sehingga suara rakyat betul-betul terjaga dan terkawal dengan pasti," jelas Nina.

Ketua Bawaslu Kabupaten Indramayu, Ahmad Tabroni menyampaikan, momentum apel siaga bukan hanya sebatas seremonial belaka, melainkan menjadi ajang untuk pengingat bersama terkait tugas pokok dan fungsi pengawasan pemilu yang harus dipahami oleh masing-masing personel.



Editor : Tomi Indra Priyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network