"Sejak itu, lahan tersebut menjadi 'rumah' bagi makhluk tak kasat mata dan jika diusik, mereka akan berupaya mengusir siapapun yang mencoba memanfaatkannya," ungkapnya.
Meskipun cerita-cerita misterius ini masih menjadi teka-teki bagi banyak orang, satu hal yang pasti, lahan kosong Desa Slangit tetap menjadi saksi bisu dari berbagai peristiwa yang tak terungkapkan secara rasional.
Keberadaan lahan ini menjadi cerminan pentingnya menjaga dan menghormati kearifan lokal serta memperkuat persatuan dan kesatuan dalam masyarakat. (*)
Editor : Tomi Indra Priyanto
Artikel Terkait