Sementara itu, Sri Nuryasin, Ketua Program Teknik Kimia Industri SMKN 1 Kota Sukabumi selaku guru pendamping, pihaknya sangat berterima kasih atas kesempatan yang telah diberikan kepada siswa-siswinya untuk bisa menimba ilmu di RU VI.
“Semoga kegiatan ini bisa berkelanjutan dan berkembang dalam bentuk kerja sama yang lebih luas lagi," ucap Sri.
Sri berharap siswa-siswinya bisa mendapatkan ilmu serta meningkatkan kompetensi jurusan teknik Kimia Industri di SMKN 1 Sukabumi. (*)
Editor : Tomi Indra Priyanto
Artikel Terkait