Kemudian, kata Sri, tujuan kegiatan tersebut untuk meningkatkan pengetahuan dan kemampuan PSM, sehingga dapat melaksanakan tugas dan fungsinya, dan selalu bisa berkoordinasi dengan unsur terkait lainnya dalam memberikan pelayanan pada masyarakat.
"Adanya IPSM ini diharapkan jadi wadah dan media koordinasi PSM dalam menjalankan tugasnya di wilayah desa/kelurahan masing-masing. Mari bersama dukung Indramayu Bermartabat," ujarnya. (*)
Editor : Tomi Indra Priyanto
Artikel Terkait