Paspor Baru Resmi Diluncurkan Pihak Imigrasi Indonesia, Bernuansa Lebih Nusantara

Marvin
Penampakan desain paspor Indonesia terbaru (Foto: Istimewa)

Motif Kain Khas Nusantara

Salah satu fitur unggulan paspor baru adalah penggunaan motif kain khas Nusantara pada setiap halamannya. Motif-motif ini akan berubah bentuk ketika dilihat di bawah sinar ultraviolet, menambah nilai estetika dan keunikan paspor Indonesia.

Selain itu, paspor baru juga dilengkapi dengan berbagai fitur keamanan lainnya seperti tinta kasat mata, tinta berpendar, dan benang pengaman.

"Dengan desain yang lebih menarik dan fitur keamanan yang lebih canggih, kami berharap paspor baru ini dapat meningkatkan prestise Indonesia di mata dunia," tambah Silmy.



Editor : Tomi Indra Priyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network