Mayat Pria Lansia Ditemukan Mengambang di Empang Karangsong Indramayu

Selamet Hidayat
Proses evakuasi korban yang ditemukan meninggal dunia di sebuah empang milik warga di Desa Karangsong, Indramayu. (Foto: Istimewa)

Selanjutnya, jenazah korban dievakuasi dan dibawa ke RSUD Indramayu sekira pukul 21.50 WIB untuk dilakukan autopsi guna kepentingan penyelidikan lebih lanjut.

“Hingga proses evakuasi selesai, situasi di lokasi penemuan mayat terpantau aman dan kondusif. Polisi masih mengumpulkan keterangan dari sejumlah saksi untuk mengungkap penyebab pasti kematian korban,” pungkasnya. (*)



Editor : Tomi Indra Priyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network