get app
inews
Aa Text
Read Next : Lekat Azadi Resmi Pimpin IWO Bogor

IWO Nilai Revisi UU ITE Upaya Mengebiri Kebebasan Pers

Sabtu, 16 Desember 2023 | 13:18 WIB
header img
Ketua Umum PP IWO, Yudhistira (Foto: Istimewa)

JAKARTA, iNewsIndramayu.id IWO (Ikatan Wartawan Online) menggap bahwa revisi UU ITE mengebiri kebebasan pers.

Sikap DPR RI dan Pemerintah yang mensahkan revisi kedua UU ITE atau UU No. 11 Tahun 2008 tentang informasi dan transaksi elektronik pada tanggal 6 Desember 2023 lalu, terus menuai kritikan.

Apalagi dengan disetujuinya revisi kedua UU ITE tersebut, berpotensi mengancam kemerdekaan pers dan kemerdekaan berekspresi masyarakat.

Editor : Tomi Indra Priyanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut