get app
inews
Aa Text
Read Next : Pilkada Cirebon Memanas, Paslon Saling Lapor Dugaan Pelanggaran ke Bawaslu

Waktu Buka Puasa di Cirebon dan Sekitarnya Hari Ini, 1 Ramadhan 2025

Sabtu, 01 Maret 2025 | 11:27 WIB
header img
Ilustrasi Susana Berbuka Puasa di Bulan Ramadhan

INDRAMAYU,iNEWS.ID – Penentuan awal Ramadhan 1446 Hijriah telah ditetapkan oleh Kementerian Agama RI dalam sidang isbat.

Berdasarkan hasil pengamatan hilal pada Jumat, 28 Februari 2025, awal puasa dimulai hari ini, Sabtu, 1 Maret 2025.

Keputusan tersebut sejalan dengan metode hisab yang digunakan oleh PP Muhammadiyah, yang sebelumnya juga menetapkan awal Ramadhan pada tanggal yang sama.

Berikut adalah waktu buka puasa dan sholat Magribh hari ini, Sabtu, 1 Maret 2025 di Cirebon dan sekitarnya.

Waktu buka puasa di Kota Cirebon hari ini jatuh pada pukul 18:08 WIB, sesuai dengan jadwal azan magrib.

Umat Islam dianjurkan untuk segera membatalkan puasa dengan makanan ringan atau air putih sebelum melaksanakan salat magrib.

Dengan adanya jadwal ini, masyarakat Muslim di Cirebon dapat menjalankan ibadah puasa dengan lebih teratur.***

 

Editor : Tomi Indra Priyanto

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut