Korupsi Pejabat Publik Terus Berulang, Ono: Sistem Demokrasi Kita Sangat Liberal

Marvin
Ono Surono (Foto: iNews.id)

Indonesia Demokrasinya Liberal


Ono Surono berbicara di kantor PDIP Perjuangan Jabar (Foto: iNews.id)

 

Dijelaskan, Ono demokrasi liberal yang sangat bebas berdampak terhadap sistem politik di Indonesia.

Sebab, seseorang akan rela mengeluarkan banyak uang untuk bisa menjadi pejabat publik.

"Siapa yang punya uang dia yang menang, dan konsekuensinya cost politik bagi siapapun yang menjadi pejabat politik akan besar," tuturnya.

Disinggung terkait kasus yang menjerat Wali Kota Bandung Yana Mulyana, Ono mengaku prihatin.

Untuk itu, ia mengingatkan para pejabat publik harus memiliki integritas dan komitmen untuk tidak melakukan korupsi.

"Khususnya dari PDI Perjuangan untuk tidak mempunyai niat, tidak mencoba sesuatu yang melanggar hukum, yang berdampak kepada kerugian negara, masyarakat dan siapapun," tegas Ono.

Editor : Tomi Indra Priyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network