KA 112 Brantas Mengalami Temperan, Perjalanan KA Daop 3 Cirebon Terganggu

Marvin
Suasana pasca temperan antara KA 112 Brantas dengan truk tronton (Foto: iNews Jateng.id)

PT KAI Meminta Maaf yang Sebesar-besarnya

Menanggapi kecelakaan yang dialami oleh KA Brantas 112, Manajer Humas PT KAI Daop 3 Cirebon, Ayep Hanapi memberikan pernyataan berikut,

"Kami menghimbau kepada pengendara agar berhati-hati ketika akan melintas di perlintasan sebidang kereta api, tengok kanan-kiri guna menyakinkan di kedua arah tidak ada KA yang melintas.

Alat utama keselamatan bagi pengguna jalan raya ketika akan melintas di perlintasan sebidang, ada di rambu - rambu lalu lintas. Keberadaan palang dan penjaga pintu hanyalah alat bantu keamanan semata,"

Pihak PT KAI sendiri telah menyampaikan permohonan maaf kepada seluruh pengguna terutama, pelanggan kereta api atas kejadian tersebut.

Ketika tulisan ini diunggah, untungnya seluruh jalur dan perjalanan KA di Semarang dan sekitarnya telah kembali normal seperti sedia kala.

Editor : Tomi Indra Priyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network