INDRAMAYU, iNewsIndramayu.id – Hukum mengucapkan Selamat Natal bagi mereka-mereka yang beragama Islam atau seorang Muslim, hingga detik ini masihlah menjadi kebingungan atau bahkan kontroversi.
Hal ini dikarenakan masih banyak umat muslim yang hingga detik ini masih suka dilema sendiri setiap kali Hari Natal tiba.
Spesifiknya dilema tersebut adalah keinginan untuk mengucapkan selamat hari Natal ke rekan umat Nasrani yang merayakan. “Boleh apa tidak sih kita mengucapkan Natal ke rekan Nasrani kita?”
Editor : Tomi Indra Priyanto
Artikel Terkait