Alhamdulillah, Ratusan Ribu KPM di Majalengka Terima Bansos Beras 10 Kg

Fani Ferdiansyah
Pj Bupati Majalengka Dedi Supandi meninjau gudang beras bulog di Kasokandel.

Dia memastikan bahwa ketersedian beras bantuan saat ini sebanyak 3.800 ton dan kebutuhan sekitar 1.700 ton mencukupi dalam penyaluranya.

Disalurkan Bertahap

Ia meminta kepada Kantor Pos agar penyaluran bisa selesai pada hari Sabtu depan. Sementara Kepala Kantor Pos Majalengka Sri Handayani menjelaskan bahwa penyaluran bantuan pangan beras pada tahun 2024 yang tersebar di 26 kecamatan yang ada di Kabupaten Majalengka akan bertahap.

Jadwal penyaluran untuk hari Senin 29 Januari 2004 ini di Kecamatan Dawuan, Kasokandel, Palasah, Maja, Argapura dan Banjaran.



Editor : Tomi Indra Priyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network