Kali Cikarang Meluap, 225 Rumah di Kecamatan Sukatani Terendam Banjir

Marvin
Salah satu warga Kecamatan Sukatani yang kini memprihatinkan akibat musibah banjir yang sedang melanda (Foto: iNews Bekasi)

BEKASI, iNewsIndramayu.id – Banjir merendam sebanyak tiga desa di Kecamatan Sukatani, Kabupaten Bekasi terendam banjir pada Rabu (20/11/2024). Banjir diakibatkan meluapnya Kali Cikarang

Tiga desa yang terendam banjir yakni, Desa Sukarukun, Sukadarma, dan Sukamulya. Ketinggian air di permukiman warga sekitar 30 cm. 



Editor : Tomi Indra Priyanto

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network