Dari 1.066 Randis di Pemkab Indramayu, Sebanyak 169 Unit Belum Ditemukan Keberadaannya

Selamet Hidayat
Bupati Indramayu Lucky Hakim. (Foto: iNewsIndramayu.id/Selamet Hidayat)

Ia menambahkan, dari 196 kendaraan tersebut dapat diselamatkan dan diasumsikan 1 kendaraan dengan nilai Rp100 juta, maka akan terkumpul uang sebesar Rp19,6 miliar. Nilai ini bisa ditambahkan untuk pembangunan infrastruktur di Kabupaten Indramayu. 

Apel ini juga menjadi momentum evaluasi bagi seluruh perangkat daerah untuk lebih bertanggung jawab terhadap barang milik daerah, dan menjadikan tata kelola aset sebagai prioritas utama dalam penyelenggaraan pemerintahan yang bersih dan profesional. (*) 



Editor : Tomi Indra Priyanto

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network